12 Dekorasi Kamar Anak dengan Nuansa Doraemon
Sehingga Doraemon banyak disukai oleh anak kecil sampai yang sudah memiliki keluarga. Hal itu juga yang menjadikannya sebagai inspirasi dalam mendesain rumah Doraemon. Kamupun bisa mencontoh desain rumah Doraemon berikut ini.
Inspirasi kamar tidur dengan tema baling-baling bambu DoraemonApabila kamu menginginkan sebuah kamar yang mempunyai suasana dengan yang ada di film kartun Doraemon, maka kamar tidur dengan tema baling-baling bambu ini bisa kamu tiru.Kesan dari yang ditampilkan oleh wallpaper tersebut menimbulkan kesan yang hidup layaknya kita sedang berada pada film kartun Doraemon. Warna kamar tidur didominasi dengan warna biru sesuai dengan warna tokoh kartun.
Agar terlihat lebih estetis maka kita bisa menambahkan beberapa hiasan yang bertemakan Doraemon pada sekeliling ruangan.
Kamar tidur anak dengan tema Doraemon yang menggemaskanKetika kita akan mendesain rumah Doraemon , maka warna biru merupakan inspirasi yang penting baik dalam bentuk karakter maskulin maupun feminim.Jika ingin mendesain kamar anak laki-laki bertemakan Doraemon maka kita bisa mengecat kamar tersebut dengan warna biru laut dan bisa juga dipadukan dengan bebagai macam karakter doraemon pada lemari maupun dipan kamar.
Dekorasi kamar anak denagn perpaduan kuning dan biruDesain kamar ini diambil dari inspirasi Doraemon ketika sedang berkeliling dengan menggunakan baling-baling bambu pada malam hari.Sehingga inspirasi tersebut didominasi dengan warna kuning dan biru. Tampilan kamar tersebut menjadikan suasana hangat dan nyaman bagi anak-anak.
Tempat tidur bertingkat dengan tema langit dan DoraemonSebagai inspirasi kamar anak selanjutnya yaitu kasur tingkat yang bertemakan Doraemon. Pada desain tersebut kita seakan melihat Doraemon yang hidup di dinding.Tempat tidur doraemonTempat tidur ini terlihat unik yang terlihat dari dindingnya yang bergambar Doraemon serta penggunaan kasur tingkat. Sehingga kita bisa memanfaatkan kamar tidur anak yang sempit.Inspirasi Gambar Doraemon dan Nobita Untuk Desain RumahPersahabatan antara Doraemon dan nobita di film tersebut memang tidak bisa dipisahkan. Dan untuk mendesain ruang kita juga bisa mengambil inspirasi dari kedua tokoh tersebut.Dengan dominasi warna biru khas dari Doraemon menjadikan runagn terasa hangat dan merasa dekat dengan Doraemon.
Desain Interior Rumah Menggunakan Wallpaper DoraemonSehingga kita bisa menjadikan inspirasi wallpaper Doraemon pada ruangan. Selain itu kita juga bisa memberikan efek mural untuk memunculkan agar terlihat estetis.
Agar kita bisa menghasilkan desain ruang tamu dengan tema Doraemon yang menarik maka kita juga bisa menambahkan beberapa aksen Doraemon yang terlihat unik seperti Boneka, tirai maupun sarung bantal.
Meja rias tema DoraemonAgar terlihat berbeda, maka kita juga bisa mendesain meja rias minimalis yang bertemakan dengan tema Doraemon. Meja rias tersebut terkesan unik dan menarik.Kita bisa melihat bahwa meja rias bertemakan Doraemon tersebut terlihat dari sisi cerminnya yang melengkung yang bentuknya menyerupai dengan Doraemon.
Agar kesannya lebih menarik lagi maka kita juga bisa menambahkan beberapa pernak-pernik serta beberapa hiasan agar terlihat variatif dan tidak membosankan.
Dinding rumah terinspirasi dari DoraemonSelain Nobita dan Doraemon, didalam film kartun tersebut juga terdapat tokoh lainnya. Seperti Giant, Suneo, Dorami dan lain-lain.Kamu bisa memilih wallpaper yang bertemakan dengan teman-teman Doraemon. Walaupun dekorasi tersebut terkesan simpel namun memiliki arti yang mendalam tentang persahabatan.
Selain itu kita juga bisa menambahkan gambar wallpaper tentang tempat-tempat mereka biasanya bermain. Misal di lapangan, di bawah pohon dan lain-lain yang mengingatkan kita pada suasana dalam film Doraemon.
Desain Rumah Full Dekorasi DoraemonJika kamu memiliki karakter favorit yang bisa dipakai sebagai inspirasi desain rumah maka bisa saja kamu gunakan. Misalnya yang memiliki kesukaan terhadap film Doraemon yang lucu dan menggemaskan maka tak ada salahnya untuk dimanfaatkan sebagi desain rumah.Contohnya ada pada gambar desain ini. Warna biru yang menjadi ciri khas Doraemon bisa dipakai pada furniture ruangannya. Pada bagian depan rumah atau teras bias kita tambahkan beberapa kursi Doraemon.
Untuk lantainya sendiri dihiasi dengan karakter Doraemon dengan beberaa ekspresi wajah yang berbeda. Selain itu lantai juga ada tulisan “harap sandal dilepas “ dengan pinggirnya terdapat gambar Doraemon.
Kaca doraemon dan lemariBagian meja televisi juga bisa kita pilih yang bertemakan Doraemon. Dan agar suasananya mirip dengan yang ada di film maka kita juga bisa membeli beberapa pernak-pernik Doraemon.
Selanjutnya kamu bisa mendapatkan inspirasi baru untuk mendesain kamar tidur dengan nuansa yang kental dengan karakter doraemon yang lucu
Posting Komentar untuk "12 Dekorasi Kamar Anak dengan Nuansa Doraemon"
Posting Komentar